Hi quest ,  welcome  |  sign in  |  registered now  |  need help ?

Langkah, Tahapan, Cara Memulai Bisnis



Memulai bisnis merupakan awal yang sangat menegangkan bagi calon pebisnis. Hal tersebut wajar-wajar saja mengingat dunia bisnis adalah dunia yang penuh konsekwensi. Seseorang akan ditantang untuk lebih berhati-hati, sabar dan tetap bersemangat meski persoalan yang dihadapi cukup berat.
Memulai bisnis didibaratkan sebagai tahap menuju ujian. Itu berarti ke depannya kita akan dihadapkan pada segudang persoalan yang mesti kita lalui. Tantangan bisnis biasanya dari berbagai hal, ada yang dari dalam diri kita sendiri, dari lingkungan, atau dari konsumen.
Tantangan dari kita yaitu semangat kita sering tidak stabil. Ada kalanya kita menjalani usaha dengan penuh kesigapan, tapi terkadang pula ada saatnya mengalami kejenuhan, malas, dan lain-lain. Hal ini tentu harus dihindari oleh seorang calon pebisnis. Lain lagi dengan permasalahan dari lingkungan dan konsumen, maka hal yang harus diperhatikan adalah mengenali medan yang akan kita jadikan peluang usaha. Jika kamu telah mendapatkan bahan yang akan dijadikan bisnis, maka janganlah terlalu tergesa-gesa untuk memulai bisnis. Kenalilah semua hal yang berkaitan dengan bisnis. Jangan sungkan-sungkan untuk bertanya kepada orang yang telah sukses. Kumpulkan berabagai referensi baik dari buku-buku ataupun data-data lapangan, sehingga saat akan memulai bisnis kamu benar-benar telah siap baik materi ataupun mental. Dalam hal ini, karena tulisan teralalu panjang, maka akan di bagi menjadi beberapa tahap:

0 komentar:

Post a Comment

Recent Post no Thumbnail by Tutorial Blogspot